Pada tanggal 27 Agustus yang lalu di laksanakan penyuluhan Kespro, Penyalahgunaan Nafza dan bahaya Rokok di SMK 1 Mantangai, kegiatan ini merupakan kegiatan dari Dinas Kesehatan Kab. Kapuas berkerjasama dengan Puskesmas Lamunti.
Penyampai materi dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas ibu Yeris yang menyampaikan penyuluhan dari pihak Puskesmas saudari Lisdariaty, Dadang Kusnadi dan Hadriansyah, Kegiatan ini mendapat sambutan yang baik dari pihak sekolah dengan harapan dapat meningkatkan pengetahuan serta kualitas siswa - siswi SMK 1 Mantangai sebaai generasi penerus bangsa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar